Ujian Akhir Semester Genap 2023/2024
[Ujian Akhir Semester Genap 2023/2024] Assalamu ‘alaikum Wr. Wb. Dengan Hormat, Berkaitan dengan dimulainya Ujian Akhir Semester Genap T.A 2023/2024, serta sesuai dengan kalender akademik pada tanggal 15 – 27 Juli 2024, maka Ujian Akhir Semester Prodi Magister Pendidikan Guru Vokasi akan dijadwalkan pada tanggal 24-27 Juli 2024. Sehubungan dengan hal tersebut, kami mohon […]