Pelatihan Strategi Pencarian Referensi Menggunakan Search Engine MPGV-UAD
Alhamdullilah,
Jum’at, 25 Maret 2022 telah terlaksana Pelatihan Strategi Pencarian Referensi Menggunakan Search Engine Magister Pendidikan Guru Vokasi Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta yang bertempat di Ruang Meetingroom Kampus 2 UAD dengan tetap menaati protokol kesehatan. Materi kali ini di sampaikan oleh Muhammad Sayuti, M.Pd., M.Ed., Ph.D dan Muhammad Kunta Biddinika, Dr.Eng., S.T., M.Eng